SEMARANG (22 Mei 2020) - Bekerja sebagai buruh cuci dan masak, penghasilan Kusmiyati (53) tidak menentu. Namun bisa dikatakan, perempuan berkerudung ini merupakan tulang punggung keluarga. Karena sebagai pengemudi “tembakan”, penghasilan suaminya juga lebih tidak menjanjikan. Sementara mereka memiliki lima anak, dimana tiga di antaranya ma...
AMBARAWA (21 Mei 2020) - Menteri Sosial Juliari P. Batubara bergerak menyusuri jalur darat dari Jakarta menuju Jawa Tengah. Ada tiga kota yang menjadi titik kunjungan Mensos yakni Kota Semarang, Kabupaten Semarang, dan Kota Surakarta. Di hari libur nasional, Mensos memilih untuk turun ke lapangan menyalurkan secara simbolik...
PEKALONGAN (2 Mei 2020) - Hari Raya Idul Fitri sisa dua hari lagi, namun Menteri Sosial Juliari P. Batubara masih berada di pelosok daerah di luar Jakarta. Jumat (22/05) pagi, Mensos berada di Kecamatan Bojong, Kabupaten Pekalongan. Mensos dalam perjalanan kembali ke Jakarta, setelah sehari sebelumnya Mensos be...
JAKARTA (22 Mei 2020) - Jarang terekspose, namun sejatinya mahasiswa perantauan juga merupakan elemen masyarakat yang terdampak COVID-19. Mereka tidak balik ke kampung halaman karena pembatasan sosial, namun di tanah rantau mereka juga mengalami keterbatasan dukungan logistik. Kondisi ini juga dialami oleh mahasiswa muslim yang be...
JAKARTA (21 Mei 2020) - Hari ini ada dua titik kunjungan Penasehat Dharma Wanita Kementerian Sosial Grace Batubara, yaitu di Duren Sawit, Jakarta Timur dan di Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) Bantar Gebang Kota Bekasi, untuk menyalurkan bantuan sosial (bansos) berupa sembako. Saat ini di seluruh dunia tengah berada dalam situasi...