TULANG BAWANG BARAT (27 Oktober 2022) - Kementerian Sosial RI melalui Sentra Wyata Guna bersama Anggota Komisi VIII DPR RI, I Komang Koheri, S.E., salurkan bantuan ATENSI kepada 20 Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) di Kantor Kelurahan Mulya Asri.Penyaluran Bantuan ATENSI secara langsung ...
BOGOR (27 Oktober 2022) - Kementerian Sosial melalui Sentra Galih Pakuan Bogor, kembali menyalurkan bantuan ATENSI kepada penerima manfaat di Kabupaten Bogor. Kali ini sebanyak 157 paket bantuan pemenuhan kebutuhan dasar, nutrisi dan perawatan diri diberikan kepada 157 orang penerima manfaat ya...
PASURUAN (28 Oktober 2022) - PLT Dirjen Linjamsos Robben Rico dan Anggota Komisi VIII DPR RI Laksdya TNI (Purn) Moekhlas Sidik memberikan arahan dan dialog kepada seluruh pilar pilar sosial di Kabupaten Pasuruan yang di hadiri oleh 100 Peserta pendamping PKH.Kegiatan ini dilaksanakan untuk mewujudka...
BOGOR (28 Oktober 2022) - Dalam rangka kesiapsiagaan bencana alam dan meningkatkan kamampuan personil Taruna Siaga Bencana (Tagana), Kementerian Sosial RI menyelenggarakan pendidikan dan penjenjangan Tagana dari Muda ke Madya. Kegiatan berlangsung selama lima hari di Tagana Center, Sentul Kabup...
BEKASI (28 Oktober 2022) - Upacara memperingati Hari Sumpah Pemuda Ke-94 Tahun 2022 di laksanakan di halaman Kantor Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi. Antusias dan semangat peserta dalam memperingati Hari Sumpah Pemuda mendatangi lapangan upacara yang seluruhnya adalah ASN dilingkungan Sentra...
BEKASI (26 Oktober 2022) – Sekretaris Korpri Kementerian Sosial Juwena Sitepu membuka acara kegiatan donor darah dalam rangkaian peringatan Hari Ulang Tahun Korpri ke-51, kegiatan ini merupakan kerjasama Korpri Kementerian Sosial RI dengan PMI kota Bekasi dan Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi....
KAMPAR (27 Oktober 2022) - Kementerian Sosial melalui Sentra "Handayani" kembali menyerahkan bantuan Atensi kepada 76 PPKS di Desa Aursati, Kecamatan Tambang, dan 24 PPKS di Kecamatan Siak Hulu, Kab. Kampar, Riau. Bantuan Atensi langsung diserahkan oleh Kepala Sentra "Handayani" ...
KARAWANG (27 Oktober 2022) - Kementerian Sosial melalui Sentra Terpadu Pangudi Luhur di Bekasi menyalurkan bantuan Asistensi Rehabilitasi Sosial (ATENSI) kepada sebanyak 38 orang Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) di Desa Kutajaya, Kecamatan Kutawaluya Kabupaten Karawang, yang telah ...
Bekasi (24 Oktober 2022) - Mewakili Kementerian Sosial RI, Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi menerima Tim dari Kementerian PAN RB dalam rangka Validasi Lapangan Sarana dan Prasarana Bagi Kelompok Rentan dalam penyelenggaraan pelayanan publik Sentra Terpadu Pangudi Luhur tahun 2022. ...
BANDUNG (26 Oktober 2022) - Kementerian Sosial melalui Sentra Wyata Guna bersama Anggota Komisi VIII DPR RI, Bapak I Komang Koheri, S.E. salurkan Bantuan ATENSI kepada 34 Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) di Kabupaten Lampung Utara. Penyaluran Bantuan ATENSI dilaksanakan di Aula Kantor K...
JAKARTA (22 Oktober 2022) - Keluarga pemulung Ayu dan Dede yang tinggal di fly over tol Jagorawi Cibubur Jakarta Timur kini bisa kembali berkumpul bersama keluarga besarnya di Ngawi Jawa Timur setelah mendapatkan bantuan Atensi dari Kementerian Sosial RI melalui Sentra Handayani Jakarta.Ayu Larasati...
JAKARTA (25 Oktober 2022) - Sentra "Mulya Jaya" di Jakarta menerima kunjungan dari perwakilan Pekerja Sosial Masyarakat (PSM) dari Seluruh Indonesia yang berjumlah 45 orang didampingi oleh Tim Pokja Pekerja Sosial dan PSM Direktorat Jenderal Pemberdayaan Sosial (Ditjen Dayasos) Kementerian Sosia...
Bogor (25 Oktober 2022) - Kementerian Sosial melalui Sentra Terpadu Inten Soeweno memberikan bantuan Atensi bagi keluarga rentan di Kota Bogor. Meliana, ibu 4 (empat) orang anak yang bekerja sebagai tukang jahit dan suaminya bekerja sebagai tukang parkir di pasar dekat rumahnya meminta uluran t...
Way Kanan (21 Oktober 2022) - Kementerian Sosial melalui Sentra Wyata Guna merespon kasus Anak Penderita Hipospadias (Suatu kondisi ketika lubang kencing ada pada bagian bawah penis) di Kampung Rantau Jaya, Kecamatan Banjit, Kabupaten Way Kanan. Berkoordinasi dengan Dinas Sosial Kabupaten Way...
LOMBOK TIMUR (17 Oktober 2022) - Kementerian Sosial melalui Sentra Paramita di Mataram bersama anggota DPR RI Komisi VIII, Nanang Samodra, menyalurkan bantuan kepada 170 Penyandang Disabilitas di Kecamatan Sembalun Kabupaten Lombok Timur. Bertempat di Aula Kantor Kecamatan Sembalun, aca...
CIBINONG (21 Oktober 2022) - Kementerian Sosial Gelar Pameran dalam rangka Pertemuan High-Level Intergovernmental Meeting on the Final Review of the Implementation of the Asian and Pacific Decade of Persons with Disabilities (HLIGM-FRPD) 2013-2022 yang ke 75.United Nations Economic...
LANGKAT (15 Oktober 2022) - Pada 1 September 2022, Sentra "Handayani" menerima rujukan anak dari Pekerja Migran Indonesia Bermasalah (PMIB) Malaysia. "O" (4 tahun) merupakan anak dari seorang Ibu WNI, Dinda yang menikah dengan salah satu warga Negara Malaysia keturunan Tionghoa. Mereka meni...
JAKARTA (14 Oktober 2022) – Kementerian Sosial melalui Direktorat Rehabilitasi Sosial Korban Bencana dan Kedaruratan (KBK) bersama Deputi Bidang Koordinasi Peningkatan Kualitas Anak, Perempuan,dan Pemuda,Bareskrim POLRI,BP2MI dan Kementerian/Lembaga terkait terus melakukan pendampingan bagi ...
BANJARBARU (13 Oktober 2022) - Wakil Presiden RI,Ma'ruf Amin didampingi Gubernur Kalimantan Selatan Sahbirin Noor, Sekretaris Ditjen Rehabilitasi Sosial, Salahuddin, Kepala Sentra Budi Luhur Banjarbaru, Badriyah melaksanakan Kunjungan Kerja (Kunker) serta memberikan bantuan Asistensi Rehabi...
LEBAK (12 Oktober 2022) – Kementerian Sosial menyiapkan posko pengungsian sebagai langkah antisipasi terhadap terjadinya bencana banjir bandang yang terjadi di Kabupaten Lebak pada Minggu petang (9/10). Hal ini disampaikan Plt. Direktur Jenderal Perlindungan dan Jaminan Sosial, Robben Rico saat meni...
321 - 340 من أصل ( 3578 ) سجلات