Pentingnya P2K2 untuk Mengurangi Karakter KPM "Dak Kawa Nyusah" di Pangkalpinang | Obrolan Seru SDM PKH #13

Empat SDM Pendamping Program Keluarga Harapan (PKH) di Kota Pangkalpinang berbagi cerita di titik 0 KM Kepulauan Bangka yang melayani sekitar 4.000 Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Salah satunya adalah tentang Pertemuan Peningkatan Kemampuan Keluarga (P2K2) yang juga dikenal sebagai sekolah PKH.

"Pendamping menyampaikan materi-materi kepada KPM, yang alhamdulillah berdampak positif kepada KPM karena diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari," kata Fini.

Simak selengkapnya perbincangan mereka dalam video berikut.
نشر :