JAKARTA (11 Februari 2020) - Bertempat di Harris Vertu Hotel Harmoni Jakarta, Kementerian Sosial RI menyelenggarakan Gathering Pemberdayaan Komunitas Adat Terpencil yang bertema “Bersama Membangun Negeri, Peduli Komunitas Adat Terpencil”.Permasalahan yang dihadapi oleh Komunitas Adat Terpencil tak l...
TAKALAR (12 Februari 2020) - Menteri Sosial, Juliari P Batubara didampingi oleh Direktur Jenderal Penanganan Fakir Miskin, Andi ZA Dulung, melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Takalar Provinsi Sulawesi Selatan. Kunjungan ini dalam rangka sosialisasi sekaligus meninjau penyaluran Program Sembako...
MEDAN (11 Februari 2020) - Kementerian Sosial bersama dengan Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan melakukan pemantauan pelaksanaan Program Sembako tahun 2020 di Kota Medan.Dalam pemantauan tersebut dihadiri oleh Sekretaris Direktorat Jenderal Penanganan Fakir Miskin (Ses...
MAKASSAR (9 Februari 2020) - Direktorat Penanganan Fakir Miskin Wilayah III menyelenggarakan Kegiatan Penguatan Kapasitas Pendamping Sosial Kelompok Usaha Bersama (KUBE) “Meningkatkan Kompetensi Pendamping Sosial KUBE Menuju Pengelolaan KUBE secara Profesional” di salah satu hotel di kota Makassar (...
YOGYAKARTA (7 Februari 2020) - Tim Kunjungan Kerja (Kunker) spesifik Komisi VIII Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI) melakukan pemantauan pengembangan SDM Kesejahteraan Sosial (Kesos) yang ada di bawah Badan Pendidikan Penelitian dan Penyuluhan Sosial (BP3S) Kementerian Sosial Keme...
BANDUNG (5 Februari 2020) - Badan Pendidikan Penelitian dan Penyuluhan Sosial (BP3S) menyadari pentingnya membentuk sumber daya manusia (SDM) kesejahteraan sosial yang unggul. Salah satu langkah yang ditempuh adalah memperkuat profesi pekerja sosial.Menteri Sosial Juliari P. Batubara mendukung segal...
GOWA (8 Februari 2020) - Direktur Jenderal Pemberdayaan Sosial Pepen Nazaruddin didampingi Direktur Pemberdayaan Sosial Perorangan, Keluarga dan Kelembagaan Masyarakat (PSPKKM) melakukan monitoring pelaksanan Sistem Layanan Rujukan Terpadu (SLRT) di Kab. Gowa, Sulawesi Selatan.Dalam kunjungannya ter...
JAKARTA (10 Februari 2020) - Direktur Jenderal Penanganan Fakir Miskin (Dirjen PFM), Andi ZA Dulung menyepakati hasil Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi VIII DPR RI dengan Kementerian Sosial yaitu memperluas bahan pangan melalui Program Sembako dengan memperbanyak komposisi bahan yang lebih variatif...
MAKASSAR (9 Februari 2020) - Direktur Jenderal Penanganan Fakir Miskin (Dirjen PFM), Andi ZA Dulung harapkan Program Sembako dapat membantu kurangi permasalahan stunting di Indonesia. “Ini (Program Sembako) sebetulnya ada hubungannya dengan stunting, ada program pemerintah sekarang kita ingin mengur...
JAMBI (7 Februari 2020) - “Tayang Kasus” merupakan sebuah pembaharuan sistem penerimaan pada Seksi Asesmen dan Advokasi Sosial (AAS) Balai Rehabilitasi Sosial Anak yang Memerlukan Perlindungan Khusus (BRSAMPK) “Alyatama” di Jambi. Penjelasan singkat mengenai “tayang kasus” ini adalah pertemuan pemba...
PEKANBARU (7 Februari 2020) – Tim dari Fakultas Psikologi Universitas Islam Riau (UIR) yang berjumlah 7 orang dan dipimpin oleh Dekan Fakultas Psikologi, Yanwar Arief, mengadakan pameran hasil fotografi dari Penerima Layanan di Balai Rehabiltasi Sosial Anak Memerlukan Perlindungan Khusus (BAMPK) “Ru...
BATURRADEN (6 Februari 2020) - Balai Rehabilitasi Sosial Korban Penyalahgunaan Napza (BRSKPN) "Satria" di Baturraden dan Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Banyumas edukasi guru SMP dan SMA di wilayah Kabupaten Banyumas tentang bahaya Narkoba serta strategi pencegahannya.Sebanyak 20 orang gur...
SURAKARTA (6 Februari 2020) - Balai Besar Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Fisik (BBRSPDF) "Prof. Dr. Soeharso" Surakarta, sebagai UPT Direktorat Jenderal Rehabilitasi Sosial Kementerian Sosial RI menerima kunjungan kerja dari Politeknik Kesehatan I Jakarta untuk membahas Kerjasama/MoU Ter...
JAKARTA (6 Februari 2020) - Sebagai bentuk rehabilitasi sosial lanjut kepada Penerima Pelayanan, BRS Watunas "Mulya Jaya" di Jakarta memberikan layanan pemeriksaan kesehatan dengan maksimal. Layanan ini meliputi pemeriksaan berat badan, tinggi badan, tensi darah, tes uji HIV melalui pengambilan dara...
JAKARTA (6 Februari 2020) - Menteri Sosial Juliari P. Batubara menyampaikan tantangan dan tugas Badan Pendidikan Penelitian dan Penyuluhan Sosial (BP3S) dalam mewujudkan SDM kesos yang unggul di Tahun 2020 sudah menanti.“BP3S ini sebagai Leading Sector dalam pembangunan Sumber Daya Manusia Kesejahte...
JAKARTA (5 Februari 2020) - Rapat Kerja Komisi VIII DPR RI dengan Menteri Sosial, Juliari P Batubara menyepakati hasil optimalisasi dan realokasi Anggaran Kementerian Sosial tahun 2020 senilai Rp 1,339triliyun. Dalam paparannya, Menteri Sosial, Juliari P Batubara menyampaikan jika realokasi anggaran...
JAKARTA (6 Februari 2020) - BRS Watunas "Mulya Jaya" Jakarta jalin kerjasama dengan PT. Jalan Hijau dalam Pengangkutan dan Pengolahan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3).Juena Sitepu selaku Kepala BRS Watunas "Mulya Jaya" Jakarta menerima perwakilan dari PT. Jalan Hijau untuk penandatanganan MoU...
MUARO JAMBI (5 Februari 2020) - Anak korban kekerasan seksual merupakan salah satu dari 15 klaster AMPK yang menjadi sasaran dari penyelenggaraan rehabilitasi sosial lanjut. Kehadiran dari klaster AMPK ini tentunya memerlukan pendampingan dalam setiap proses layanan rehabilitasi sosial termasuk peny...
JAKARTA (6 Februari 2020) - Pasca banjir mengepung kawasan ibukota DKI Jakarta pada awal tahun kemarin, Kementerian Sosial mencatat sebanyak 16 orang menjadi korban meninggal dunia. Sebagai bentuk kepedulian pemerintah, Kementerian Sosial menyerahkan santunan kepada sembilan ahli waris di Kantor Wal...
BANDUNG (4 Februari 2020) - Kepala Badan Pendidikan Penelitian dan Penyuluhan Sosial (BP3S), Prof. Syahabuddin mengatakan tantangan tugas Kementerian Sosial dalam penyelenggaraan pembangunan kesejahteraan sosial, terutama menurunkan angka kemiskinan, tidaklah mudah. "Tanpa alumni Polite...
2841 - 2860 of ( 3578 ) records