Balai Rehabilitasi Sosial Lanjut Usia "Gau Mabaji" Gowa memperingati Hari Lahir Pancasila yang jatuh pada tanggal 1 Juni. Peringatan dilakukan dengan khidmat di kediaman masing-masing pegawai.
Sebagai perpanjangan tangan dari Kementerian Sosial, Balai Literasi Braille Indonesia "Abiyoso" menyalurkan bantuan sosial di Kota Cimahi. Penyaluran dilakukan untuk tahap pertama. Kepala Balai "Abiyoso" Isep Sepriyan menyerahkan bantuan secara simbolis kepada yayasan dan pihak-pihak lain yang membutuhkan.Selengkapnya simak di video berikut.
Selamat memperingati Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN) ke-24 untuk semua lansia di Indonesia.Mengisi peringatan Hari Lanjut Usia Nasional yang ke-24, Menteri Sosial RI, Juliari P. Batubara dalam pidatonya mengajak kepada kita semua terutama dari keluarga dan lingkungan masyarakat sekitar untuk saling membantu, memberikan dukungan dan perhatian kepad...
Untuk mengembalikan senyum dan semangat penyandang disabilitas, penyaluran bantuan sosial sembako di Balai Netra "Mahatmiya" Bali dihadiri oleh Bupati Tabanan, Ni Putu Eka Wiryastuti. Bagaimana keseruannya? Yuk, liat videonya.
Simak cara tersendiri para Lansia di Balai "Gau Mabaji" Gowa dalam rangka merayakan Hari Lanjut Usia Nasional tahun 2020 berikut ini.