JAKARTA (26 September 2019) - Sekretaris Jenderal Kementerian Sosial RI, Hartono Laras menyampaikan arahan sekaligus menutup Rapat Koordinasi Perencanaan Program dan Anggaran Kemensos TA 2020 di Hotel Holiday Inn, Jakarta.
PASURUAN (26 September 2019) - Menteri Sosial RI, Agus Gumiwang Kartasasmita menghadiri Jambore dan Bhakti Sosial Taruna Siaga Bencana Tingkat Nasional 2019. Kegiatan ini berlangsung pada tanggal 25 - 29 September 2019 di Jawa Timur.
JAKARTA (25 September 2019) - Direktur Jenderal Penanganan Fakir Miskin Andi ZA Dulung menjadi peserta dalam kegiatan Indonesia Financial Inclusion Forum (IFIF) 2019 dengan tema "Inovasi Untuk Mendorong Inklusi Keuangan" di Jakarta.IFIF adalah sebuah forum dialog dalam bentuk konferensi Internasional yang diselenggarakan oleh Dewan Nasional Keuanga...
JAKARTA (25 September 2019) - Menteri Sosial menyampaikan Keynote Speech dalam Pembukaan 4th Asia Pasific Cities Alliance for Tobacco Control and Prevention of Noncommunicable Diseases di Grand Savero Hotel, Bogor.
JAKARTA (25 September 2019) - Dirjen Penanganan Fakir Miskin Andi ZA Dulung menyampaikan materi mengenai Program Kartu Sembako yang direncakan akan dijalankan pada tahun 2020. Beliau menyampaikan materi tersebut dalam kegiatan Rapat Koordinasi Perencanaan Program dan Anggaran Kementerian Sosial TA 2020 yang diselenggarakan oleh Biro Peren...