KOTA TANGERANG (6 Januari 2021) - Tepatnya di Kelurahan Pondok Bakar RT 09/RW02, Kecamatan Karang Tengah, Kota Tangerang, Tim Reaksi Cepat Balai ''Budhi Dharma'' Bekasi tepat waktu melakukan tindak lanjut dari pengaduan masyarakat tentang adanya lanjut usia yang membutuhkan bantuan aksesibilitas berupa kursi roda untuk mobilitas dalam kesehar...
JAKARTA (7 Januari 2021) - Menteri Sosial RI, Tri Rismaharini didampingi Dirjen Rehabilitasi Sosial Harry Hikmat melakukan kunjungan kerja di Balai Karya "Mulya Jaya" Jakarta. Mensos Risma meninjau sarana dan prasarana pelayanan yang tersedia di Balai. Mensos berkeinginan agar Balai tidak hanya memberikan layanan rehabilitasi sosial, tetapi se...
BOGOR (6 Januari 2020) - Kementerian Sosial melalui Direktorat Jaminan Sosial Keluarga (JSK) menyerahkan langsung penyaluran bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang mempunyai unsur disabilitas di Desa Hambalang, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Rabu (6/1). Dalam kesempatan itu, Direktur JSK, Rach...
SUKABUMI, (7 Januari 2021) - Balai Disabilitas “Phala Martha” di Sukabumi HADIR memenuhi Undangan dari Sekretariat Daerah Pemerintah Daerah Kabupaten Sukabumi dalam Pelaksanaan Serah Terima 30 Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) Pasca Rawat Inap di Rumah Sakit Jiwa Dr. H. Marzoeki Mahdi (RSJMM) Bogor. Tempat kegiatan serah terima dilakukan di Gedung...
Palu (7 Januari 2021) – Awal Tahun 2021, Kepala Balai Disabilitas “Nipotowe” di Palu langsung berkoordinasi dengan Lembaga Kesejahteraan Sosial (LKS) Penyandang Disabilitas di Kota Palu. Hal ini bertujuan untuk membangun kerjasama dalam persiapan pelaksanaan kegiatan di Tahun 2021. Pentingnya kerjasama dengan LKS demi tercapainya target pe...
JAKARTA (5 Januari 2021) - Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) menyambut suka cita karena peluncuran bantuan tunai oleh Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, Senin (4/1) waktunya sangat tepat seiring dengan kebutuhan pangan yang semakin meningkat dan anak-anak yang memulai kembali sekolah daring. "Alhamduli...
JAKARTA (6 Januari 2020) – Mengawali Tahun 2021, Inspektorat Bidang Rehabilitasi Sosial menyelenggarakan Bimbingan Teknis Proses dan Tata Cara Reviu Penilaian Kembali BMN guna memperkuat pengawasan APIP di lingkungan Inspektorat Jenderal mengenai pengawalan Barang Milik Negara (BMN). Kegiatan yang diadakan secara daring ini dibuka oleh Sekreta...
JAKARTA (05 Januari 2021) - Kementerian Sosial lakukan pembenahan Taman Makam Pahlawan Nasional Utama (TMPNU) Kalibata.Direktur Jenderal Pemberdayaan Sosial Edi Suharto mendampingi Menteri Sosial Tri Rismaharini, meninjau beberapa area di TMPNU Kalibata. Dalam kesempatan tersebut, Tri Rismaharini beserta rombongan meninjau area makam, pelat...
JAKARTA (4 Januari 2021) - Beberapa waktu yang lalu, jagat maya Indonesia dihebohkan dengan munculnya video parodi lagu kebangsaan Indonesia Raya. Video tersebut dikecam oleh masyarakat Indonesia karena memvisualisasikan gambar burung garuda yang merupakan lambang Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), yang dengan sengaja dirubah menjadi seekor...
Jakarta (3 Januari 2021) - Dalam rangka menjalin silaturahmi dan menyongsong tahun 2021, kegiatan “Temu Kangen PORDAM Awal 2021” yang difasilitasi oleh Wahana Aksi Pekerjaan Sosial Pujiono Centre diadakan, pada Minggu 3 Januari 2021 mulai pukul 15:00 sampai 18:30 WIB secara daring. Kegiatan ini sebagai lanjutan pembahasan hasil Lokakarya Nasio...
MOJOKERTO (2 Januari 2021) - Kawasan eks lokalisasi Balong Cangkring, Kelurahan Pulorejo, Kecamatan Prajurit Kulon, Kota Mojokerto terlihat sepi.Sejak lokalisasi resmi ditutup pada 29 Mei 2016, kawasan ini tidak lagi ramai dikunjungi lelaki yang mencari kesenangan. Bahkan penghuni wisma yang ada di kawasan ini sudah kembali ke kampung halamannya ma...
JAKARTA (30 Desember 2020) - Kementerian Sosial mendukung upaya penanggulangan bencana banjir akibat dampak dari fenomena La Nina yang diprediksi terjadi pada awal tahun 2021 di Provinsi DKI Jakarta. Bentuk dukungan itu diberikan melalui sarana dan prasarana penanggulangan bencana yang dibutuhkan, seperti perahu dan tenda.“Dalam penanganan bencana...
JAKARTA (31 Desember 2020) - Fenomena warga kolong jembatan bukanlah fenomena baru, tapi hingga kini masih memburu penanganan jitu. Derasnya arus urbanisasi di Ibukota tak jarang jadi asal muasal fenomena sosial yang hingga kini belum rampung tertangani.Kementerian Sosial RI dalam hal ini Direktorat Jenderal Rehabilitasi Sosial mengamati fenomena t...
JAKARTA (30 Desember 2020) - Menjelang penghujung tahun 2020, Kementerian Sosial masih terus berupaya meningkatkan kesiapsiagaan guna mengantisipasi potensi bencana alam banjir akibat dampak dari fenomena La Nina di Provinsi DKI Jakarta.Sebagai bentuk kesiapsiagaan tersebut, hari ini (30/12), bersama dengan Dinas Sosial Provinsi DKI Jakarta dan pe...
LOMBOK BARAT (28 Desember 2020) - Balai Anak "Paramita" Mataram sebagai Unit Pelaksana Teknis (UPT) Direktorat Jenderal Rehabilitasi Sosial Kementerian Sosial Republik Indonesia melaksanakan salah satu perannya guna melindungi anak-anak yang ada di wilayah kerjanya, yakni memberikan perlindungan dan pengamanan bagi bayi terlantar yang ditemukan ole...