JAMBI (14 Oktober 2019) - Menteri Sosial RI, Agus Gumiwang Kartasasmita didampingi Direktur Jenderal Rehabilitasi Sosial, Edi Suharto melakukan Kunjungan Kerja ke Balai Rehabilitasi Sosial Anak yang Memerlukan Perlindungan Khusus (BRSAMPK) "Alyatama" Jambi. Kunjungan Kerja ini bertujuan untuk melihat secara langsung pelaksanaan Program Rehabilitasi...
SAROLANGUN (14 Oktober 2019) - Menteri Sosial Agus Gumiwang Kartasasmita mengunjungi lokasi pemukiman warga Komunitas Adat Terpencil (KAT) yang berada di Desa Gurun Tuo, Kecamatan Mandiangin, Kabupaten Sarolangun, Provinsi Jambi dalam rangka meresmikan Etalase Lokasi Pemberdayaan KAT di Gurun Tuo. Etalase merupakan program percontohan pemberdayaan...
JAKARTA (12 Oktober 2019) - Sekitar 245 pertunjukan yang melibatkan kurang lebih 3.600 seniman dan pekerja seni di Pekan Kebudayaan Nasional (PKN) 2019, Drumben dan Disabilitas Netra (Disnet) Band Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Sensorik Netra (BRSPDSN) "Tan Miyat" Bekasi ikut meriahkan rangkaian acara PKN pada Sabtu (12/10), di Is...
JAKARTA (13 Oktober 2019) - Sekretaris Jenderal Kementerian Sosial, Hartono Laras didampingi Pejabat Eselon II Kementerian Sosial dan Kementerian Luar Negeri hadir dalam kegiatan Car Free Day kerjasama antara Kementerian Sosial dan Kementerian Luar Negeri menghadirkan 20 Duta Muda ASEAN dengan mengusung tema "ASEAN adalah KITA".Yang menarik dari ke...
JAKARTA (12 Oktober 2019) - Unit Pelaksana Teknis (UPT) Penyandang Disabilitas Kementerian Sosial wilayah Jabodetabek ikut memeriahkan Pekan Kebudayaan Nasional (PKN) yang digelar oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan mulai tanggal 7-13 Oktober 2019 bertempat di Istora Senayan Jakarta.Pada Pagelaran Seni dan Budaya 12 Oktober 2019, para Penyan...
JAKARTA (13 Oktober 2019) - Ada yang menarik di arena Car Free Day, pagi ini. 20 Finalis Duta Muda ASEAN – Indonesia (DMAI) 2019, serta sebuah mobil bak terbuka dengan ornamen warna biru bertuliskan 'Mobil Anti Galau', hadir di sekitar Jalan Sudirman, Jakarta. Kehadiran Finalis DMAI dan Mobil Anti Galau di tengah-tengah masyarakat pagi in...
PALU (12 Oktober 2019) - Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Mental (BRSPDM) “Phala Martha” Sukabumi menerapkan fungsi Balai sebagai Pusat Respon Kasus dan Intervensi Krisis. Menindaklanjuti informasi dari Dinas Sosial Provinsi Sulawesi Tengah bahwa adanya tindakan pemasungan Penyandang Disabilitas Mental (PDM) di wilayah Kota Palu yan...
BANDUNG (11 Oktober 2019) - Direktur Jenderal Rehabilitasi Sosial (Dirjen Rehsos), Edi Suharto tekankan pentingnya berinovasi dalam setiap penanganan Korban Penyalahgunaan Napza. Inovasi tersebut tentunya berdasarkan kebijakan Program Rehabilitasi Sosial 5 Klaster New Platform (Progres 5.0 NP), bahwa penanganan Korban Penyalahgunaan Napza (KPN) har...
POLEWALI MANDAR (12 Oktober 2019) - Dalam upaya merespon kasus pemasungan Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ), Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Mental (BRSPDM) “Phala Martha” Sukabumi berupaya untuk menjadi Pusat Respon Kasus dan Intervensi Krisis terhadap permasalahan Penyandang Disabilitas di masyarakat, sebagai implementasi dari Pr...
MAROS (11 Oktober 2019) - Balai Rehabilitasi Sosial Lanjut Usia (BRSLU) "Gau Mabaji" Gowa melaksanakan Respon Kasus di Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Rumah Penampungan Trauma Center di Kabupaten Maros. Hal tersebut dilakukan untuk merespon aduan dari Dinas Sosial Kabupaten Maros.Hasil asesmen awal yang dilakukan oleh Novita Kartika, Pekerja So...
JAMBI (11 Oktober 2019) - Kepala Seksi Asesmen dan Advokasi Sosial Balai Rehabilitasi Sosial Anak yang Memerlukan Perlindungan Khusus (BRSAMPK) “Alyatama” Jambi, Lifyarman menerima titipan bayi terlantar berjenis kelamin laki-laki usia sekitar 3-4 bulan. Bayi tersebut diterima dari Dinas Sosial Kota Jambi yang diserahkan langsung oleh Kepala Bidan...
KUPANG (10 Oktober 2019) - Kesehatan merupakan salah satu hal yang penting dan harus diperhatikan oleh Balai dalam memberikan pelayanan rehabilitasi sosial lanjut kepada Penerima Manfaat (PM). Hal inilah yang sering disampaikan oleh Suwahyono, Kepala Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Sensorik Rungu Wicara (BRSPDSRW) “Efata” Kupang.Ke...
KUPANG (11 Oktober 2019) - Pekerja Sosial dan Instruktur bersama Penerima Manfaat Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Sensorik Rungu Wicara (BRSPDSRW) "Efata" Kupang melaksanakan kegiatan dinamika kelompok setiap hari Jumat.Kegiatan dinamika kelompok dilaksanakan dengan tujuan meningkatkan kemampuan anak di dalam kelompok, meliputi int...
SURAKARTA (10 Oktober 2019) - Balai Literasi Braille Indonesia (BLBI) "Abiyoso" Cimahi melaksanakan kegiatan monitoring dan evaluasi (moneva) pemanfaatan Literasi Braille yang didistribusikan oleh BLBI "Abiyoso" Cimahi kepada Penyandang Disabilitas Sensorik Netra (PDSN) di Kota Surakarta. Moneva dilaksanakan oleh Petugas BLBI "Abiyoso" d...
JAKARTA (10 Oktober 2019) – Sejak 2014 PT. Astra International (Astra) rutin berkunjung ke Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Sensorik Rungu Wicara (BRSPDSRW) “Melati” Jakarta. Hari ini, Astra mengutus para peserta Management Trainee (MT)-nya untuk melihat secara langsung proses layanan dan rehabilitasi sosial bagi penyandang disabili...