BEKASI (1 Februari 2024) - Plt. Sekretaris Jenderal Kementerian Sosial Robben Rico membuka kegiatan Penyusunan Laporan Kinerja Kementerian Sosial tahun 2023 di Sentra Terpadu Pangudi Luhur Bekasi.