JAKARTA (14 Oktober 2020) - Menteri Sosial, Juliari P. Batubara, melantik dan mengambil sumpah jabatan sebanyak 55 Pejabat Administrator dan 89 Pejabat Pengawas di lingkungan Kementerian Sosial, Rabu (14/10).Pelantikan itu dilakukan secara terbatas akibat pandemi yang masih berlangsung dengan dihadi...
JAKARTA (14 Oktober 2020) - Usai dilantik oleh Menteri Sosial, pada hari yang sama, Ditjen Linjamsos melangsungkan Serah Terima Jabatan (Sertijab) terhadap 6 Pejabat Administrator dan 6 Pejabat Pengawas di lingkungan Ditjen Linjamsos. Sertijab dipimpin langsung oleh Dirjen Linjamsos, Pepen Nazaruddi...
JAKARTA (14 Oktober 2020) - Menteri Sosial RI Juliari P. Batubara melantik Pejabat Administrator dan Pejabat Pengawas di lingkungan Kemensos RI secara jarak jauh/virtual di Gedung Aneka Bhakti Kemensos RI, Jakarta (14/10)....
JAKARTA (14 Oktober 2020) - Kementerian Sosial RI menyelenggarakan Evaluasi dan Percepatan Penyaluran Bantuan Sosial Beras 2020 Kerjasama antara Kemensos RI dan Bulog, Grand Mercure Harmoni, Jakarta, Rabu (14/10)....
TANGERANG (14 Oktober 2020) - Kementerian Sosial melalui Perum Bulog melakukan penyaluran Bantuan Sosial Beras KPM PKH tahap 1 dan 2 di 11 Desa dan 1 Kelurahan, Kecamatan Mauk, Kabupaten Tangerang, pada hari Rabu (14/10/2020)....
JAKARTA (13 Oktober 2020) - Penasihat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kementerian Sosial RI Grace Batubara beserta pengurus dan Direktur Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Eva Rahmi Kasim menyerahkan bantuan berupa Paket Sembako dan Alat Bantu kepada Komunitas Indonesia Rare Disorder (IRD) seb...
JAKARTA (12 Oktober 2020) – Direktur Jenderal Rehabilitasi Sosial Kementerian Sosial RI Harry Hikmat memberikan arahan dalam kegiatan Penyusunan Pedoman Operasional Asistensi Rehabilitasi Sosial (ATENSI) bagi Korban Penyalahgunaan NAPZA di Hotel Blue Sky Jakarta....
JAKARTA (12 Oktober 2020) - Inspektur Jenderal Kementerian Sosial, Dadang Iskandar, didampingi Sekretaris Ditjen Linjamsos, MO. Royani memberikan arahan kepada para peserta kegiatan Penyusunan Laporan Keuangan Triwulan III di Jakarta, Senin (12/10).Dalama keterangannya, Dadang menyatakan siap mengaw...
JAKARTA (12 Oktober 2020) - Dalam rangka menindaklanjuti pelaksanaan Putusan Peninjauan Kembali No. 451 PK/PDT/2019 tanggal 31 Juli 2019 perihal Gugatan Class Action PengungsI Maluku dan Maluku Utara, Direktorat Perlindungan Sosial Korban Bencana Sosial (PSKBS) Ditjen Linjamsos menginisiasi pertemua...
MAMUJU TENGAH (10 Oktober 2020) - Tak banyak yang tahu bahwa Kabupaten Mamuju Tengah, Provinsi Sulawesi Barat menyimpan risiko bencana yang cukup tinggi. Adalah Sungai Budong-budong yang sewaktu-waktu dapat meluap membanjiri pemukiman padat penduduk jika mitigasi penduduk yang tinggal di sekitarnya ...
BLORA (9 Oktober 2020) - Penasihat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kementerian Sosial RI Grace Batubara beserta rombongan menyerahkan bantuan sosial kepada Paguyuban Sedulur Sikep Kelompok Adat Samin Desa Sambungrejo, Kecamatan Sambong, Kabupaten Blora (9/10)....
BANDUNG (8 Oktober 2020) - Ditjen Perlindungan dan Jaminan Sosial (Linjamsos) melaksanakan Kegiatan Penyusunan RKA-K/L Dekonsentrasi Pagu Alokasi Anggaran Tahun 2021 di lingkungan Ditjen Linjamsos selama tiga hari, dimulai pada tanggal 7 s.d 10 Oktober 2020 di Kota Bandung.Bertindak sebagai nar...
SURABAYA (7 Oktober 2020) - Menteri Sosial RI Juliari P. Batubara menghadiri peluncuran Bantuan Sosial Beras KPM PKH di Kantor Kecamatan Gayungan, Jl. Mesjid Agung, Kota Surabaya, Rabu (7/10)....
SURABAYA (7 Oktober 2020) - Menteri Sosial RI Juliari P. Batubara melakukan koordinasi pelaksanaan Program Keluarga Harapan (PKH) dan Program Bantuan Sosial Beras bertempat di Rumah Dinas Walikota Surabaya Tri Rismaharini, Rabu (7/10)....
SURABAYA (7 Oktober 2020) - Menteri Sosial RI Juliari P. Batubara menyaksikan penyaluran Bantuan Sosial Tunai (BST) di Kantor Pos Indonesia Pusat Surabaya, Jl. Kebon Rojo, Kota Surabaya, Rabu (7/10)....
PURWOREJO (7 Oktober 2020) - Pemerintah melalui Kementerian Sosial menyerahkan bantuan pemulihan sosial berupa Bahan Bangunan Rumah (BBR) kepada 67 KK korban bencana tanah bergerak di Kantor Bupati Purworejo, Jawa Tengah, Rabu (7/10).Bantuan relokasi BBR tersebut diserahkan langsung oleh Direktur Pe...
TANGERANG (6 Oktober 2020) - Dalam rangka meningkatkan akuntabilitas dan transparansi Laporan Barang Persediaan dan Aset, baik yang ada di Gudang Pusat, Gudang Dinas Sosial Provinsi maupun Kabupaten/Kota di seluruh Indonesia, Direktorat Perlindungan Sosial Korban Bencana Sosial (PSKBS) melaksanakan ...
BEKASI (5 Oktober 2020) - Penasihat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kementerian Sosial RI Grace Batubara beserta rombongan mengunjungi Ubai, anak penyandang disabilitas ganda, di Desa Lubang Buaya Kecamatan Setu, Kabupaten Bekasi, Senin (5/10). Dalam kesempatan tersebut, mewakili Kementerian Sosial, G...
JAKARTA (5 Oktober 2020) - Bertempat di Ruang Rapat Sekretaris Ditjen Linjamsos, berlangsung Serah Terima Jabatan Direktur Perlindungan Sosial Korban Bencana Sosial (PSKBS), dari pelaksana tugas Direktur PSKBS, Adi Wahyono, kepada Direktur baru PSKBS, Sunarti. Selain Sertijab, dilaksanakan juga pele...
JAKARTA (2 Oktober 2020) - Menteri Sosial RI Juliari P. Batubara melantik dan mengambil Sumpah Jabatan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama dan Fungsional di Lingkungan Kementerian Sosial RI melalui video conference di Gedung Aneka Bhakti Cawang Kencana, Jl. Mayjen Sutoyo, Jakarta Timur, Jumat (2/10)....
1441 - 1460 of ( 1888 ) records