GRESIK (22 Oktober 2022) - Menteri Sosial RI Tri Rismaharini bersama Direktur Jenderal Pemberdayaan Sosial Edi Suharto dan Bupati Gresik Fandi Akhmad Yani menyerahkan Bantuan Mesin Perahu kepada kelompok nelayan di Kelurahan Lumpur, Kecamatan Gresik, Kabupaten Gresik, Jawa Timur, Sabtu siang (22/10).
22/10/2022
Fotografer
Wawan Hermawan
Editor
Intan Qonita N
Penerjemah
Intan Qonita N