PANDEGLANG (2 November 2019) - Kementerian Sosial melakukan penyaluran bantuan sosial (bansos) jaminan hidup (jadup) tahap kedua kepada 1.026 KK terdampak bencana alam tsunami Selat Sunda di Kabupaten Pandeglang. Jadup diserahkan secara simbolis kepada sepuluh korban diantaranya.Penyerahan dilakukan pada Sabtu (02/11) pagi di Pelataran BRI Kantor C...
BANTEN (2 November 2019) - Setelah melakukan penyerahan bantuan sosial (bansos) jaminan hidup (jadup) bagi korban bencana alam tsunami Selat Sunda, pada hari yang sama, Direktur Jenderal Perlindungan dan Jaminan Sosial, Harry Hikmat didampingi Direktur Perlindungan Sosial Korban Bencana Alam (PSKBA), Rachmat Koesnadi melakukan kunjungan ke Suku Ped...
SENTANI, JAYAPURA (30 Oktober 2019) - Kementerian Sosial melakukan assesmen terhadap pengungsi akibat konflik yang terjadi di Wamena, Kabupaten Jayawijaya. Sebelum dipulangkan, mereka akan didata jumlah dan tujuan mereka."Kementerian Sosial melakukan assesmen dan pendataan kepada mereka yang akan kembali ke Wamena agar diketahui jumlah dan tujuan a...
JAKARTA (25 Oktober 2019) - Sehari setelah serah terima jabatan, Menteri Sosial, Juliari P. Batubara langsung tancap gas dengan mengadakan rapat internal untuk mengetahui program-program pengentasan kemiskinan yang telah dilaksanakan di Kementerian yang kini dipimpinnya.Di hadapan Mensos, Dirjen Perlindungan dan Jaminan Sosial, Harry Hikmat memapar...
JAKARTA (24 Oktober 2019) - Kementerian Sosial menggelar serah terima jabatan Menteri Sosial dari Agus Gumiwang Kartasasmita kepada penggantinya, Juliari P. Batubara. Mensos Juliari mengajak seluruh pegawai untuk bekerja secara cepat untuk melaksanakan program."Kementerian Sosial harus bekerja secara cepat dan responsif sehingga ini merupakan sebua...