BENGKULU (7 Maret 2020) - Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Mental (BRSPDM) “Dharma Guna” di Bengkulu merupakan Unit Pelaksana Teknis dari Direktorat Jenderal Rehabilitasi Sosial Kementerian Sosial Republik Indonesia. Program Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas (PROGRES PD) yan...
BANDUNG (4 Maret 2020) - Dalam rangka mengimplementasikan Peraturan Pemerintah RI Nomor 52 Tahun 2019 tentang penyelenggaraan kesejahteraan sosial bagi Penyandang Disabilitas, BRSPDSN "Wyata Guna" Bandung melaksanakan kegiatan Rapat Koordinasi Program Rehabilitasi Sosial Lanjut, sebagai pelaksanaan ...
BOGOR (4 Maret 2020) - Untuk menunjang Program Rehabilitasi Sosial bagi PPKS, BRS Watunas melakukan Sosialisasi dan Penjangkauan Penerima Pelayanan di LKS Lekas, Kabupaten Bogor. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan sosialisasi kepada Pengurus LKS dan utamanya untuk para PPKS terkait program reha...
BENGKULU (4 Maret 2020) - Selepas apel pagi dan doa bersama, BRSPDM "Dharma Guna" Bengkulu menerima kunjungan Kepala Dinas Sosial Kota Pariaman, Provinsi Sumateta Barat dalam rangka penandatangan naskah kerjasama penyelenggaraan rehabilitasi sosial Penyandang Disabilitas Mental tingkat lanjut.Kepal...
MEDAN (5 Maret 2020) - Balai Rehabilitasi Sosial Orang Dengan HIV (BRSODH) “Bahagia” di Medan melakukan kegiatan sosialisasi sekaligus mitigasi dengan memberikan penyuluhan mengenai Kesehatan Reproduksi Melalui Institusi Pendidikan di SMA Negeri 1 Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang Provinsi Suma...
BEKASI (5 Maret 2020) - Didampingi oleh Direktur RSKP NAPZA, Nur Soleh, Direktur Jenderal Rehabilitasi Sosial Edi Suharto memberikan arahan pada kegiatan Penyusunan Pedoman Rehabilitasi Sosial Korban Penyalahgunaan NAPZA dalam Lembaga di Hotel Amaroossa.Menyikapi perkembangan peraturan dibidang pena...
MAJALENGKA (5 Maret 2020) - Pelaksanaan kegiatan family support bertujuan untuk mempersiapkan pihak keluarga untuk kembalinya anggota keluarga mereka ke rumah. Selain itu, hal ini juga bertujuan untuk memberikan dukungan kepada keluarga berupa dukungan sosial untuk mengedukasi terkait kebutuhan dan ...
LEBONG (4 Maret 2020) - Aulia Mirza Pekerja Sosial Balai Anak “Alyatama” di Jambi melaksanakan kegiatan pendampingan persidangan A (16 tahun) yang terjerat kasus pencurian. Pekerja Sosial hadir mendampingi anak untuk memberikan dukungan psikososial dan untuk memberikan masukan kepada hakim dan jaksa...
BOGOR (3 Maret 2020) - Balai Literasi Braille Indonesia (BLBI) "Abiyoso" Kementerian Sosial RI melakukan Perjanjian Kerjasama dengan Pusat Perpustakaan dan Penyebaran Teknologi Pertanian (PUSTAKA), Kementerian Pertanian RI.Penandatanganan dilakukan oleh Kepala BLBI "Abiyoso" Isep Sepriyan dan Kepala...
LOMBOK BARAT (2 Maret 2020) - BRSAMPK "Paramita" di Mataram menghadiri undangan Konferensi Pers berita terkait dengan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) yang melibatkan anak sebagai korbannya di Polres Lombok Barat. Dalam kegiatan tersebut, Sub Bagian Humas Polres Lombok Barat mengawalinya denga...
BATURRADEN (2 Maret 2020) - Balai Rehabilitasi Sosial Korban Penyalahgunaan (BRSKP) Napza "Satria" di Baturraden mensinergikan layanan rehabilitasi sosial KPN dengan pekerja sosial dengan menerima peserta Praktek Belajar Lapangan (PBL) Diklat Pekerja Sosial Adiksi Narkotika dari Balai Besar Pendidik...
JAMBI (3 Maret 2020) - Pagi hari ini Para Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) Balai Anak “Alyatama” melaksanakan aktifitas rutin yaitu mengikuti Terapi Penghidupan dengan membuat kerajinan tangan dari Tali Kur. Puji Lestari selaku terapis penghidupan mengajari para PPKS membuat kotak tisu....
BEKASI (4 Maret 2020) - Menyikapi perkembangan kebutuhan untuk usaha pemberian informasi dan pencegahan dari dampak merebaknya virus corona, Balai Rehabilitasi Sosial Eks Gelandangan dan Pengemis "Pangudi Luhur" Bekasi mengadakan kegiatan penyuluhan dan pemberian informasi kepada seluruh Pegawai dan...
BENGKULU (2 Maret 2020) - Menteri Sosial RI, Juliari P. Batubara memastikan bahwa kedisabilitasan tidak akan mencegah dan menghambat seseorang untuk bisa berkarya dan berprestasi. Hal itu dibuktikan dalam kunjungan kerja Mensos ke Balai Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas Mental (BRSPDM) "D...
JAKARTA (3 Maret 2020) - Direktorat Jenderal Rehabilitasi Sosial hadir memberikan edukasi kepada 80 siswa SD Binus School Simprug yang berkunjung ke Kementerian Sosial RI. Edukasi tersebut diantaranya penayangan video edukasi NAPZA, mengenalkan mobil akses dan alat bantu disabilitas dari BBRVPD "Cib...
JAKARTA (1 Maret 2020) – Balai Rehabilitasi Sosial Watunas “Mulya Jaya” di Jakarta menerima kunjungan Peserta The 2nd International Conference on Social Worker yang diselenggarakan oleh Universitas Muhammadiyah Jakarta. Rombongan terdiri dari pekerja sosial berbagai Negara diantaranya Amerika, Jerma...
PEKANBARU (28 Februari 2020) - Kepala Balai Rehabilitasi Sosial Anak Memerlukan Perlindungan Khusus (BRSAMPK) "Rumbai" di Pekanbaru, Ahmad Subarkah menyambut kedatangan rombongan Komisi VIII DPR RI yang melakukan kunjungan kerja. Rombongan tiba bersama tim dari Gubernur dan Dinas Sosial Provinsi Ria...
BANGKOK (26 Februari 2020) - Departemen Kesejahteraan Sosial dan Pembangunan Filipina Sekretariat ASEAN menyelenggarakan Konferensi Regional ASEAN tentang Perlindungan Anak Daring. Acara dihadiri oleh 150 delegasi dari negara-negara anggota ASEAN, Korea, RRC, Jepang dan perwakilan lembaga PBB, NGO I...
DELI SERDANG (25 Februari 2019) - Balai Rehabilitasi Sosial Korban Penyalahgunaan Napza "Insyaf" di Medan Sumatera Utara melaksanakan Respon kasus kepada korban penyalahgunaan Napza di Desa Laut Dendang, Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang dari tanggal 22-25 Februari 2020. Kegiatan ini ...
JAKARTA (26 Februari 2020) - Direktur Jenderal Rehabilitasi Sosial Edi Suharto mewakili Menteri Sosial Republik Indonesia Juliari P Batubara dalam kegiatan Rapat Koordinasi Peningkatan Kesejahteraan dan Perlindungan Anak Perempuan dan Anak Aceh.Bertempat di Ruang Rapat Utama KSP Lantai 2 Gedung Bin...
1941 - 1960 من أصل ( 2525 ) سجلات