JAKARTA (27 Juli 2023) - Menteri Sosial RI Tri Rismaharini melantik pejabat struktural dan pejabat fungsional di Lobby Utama Gedung Kementerian Sosial RI, Kamis pagi (27/7).

Turut hadir pejabat eselon I dan II Kementerian Sosial.