JAKARTA (5 Maret 2024) - Plt. Direktur Rehabilitasi Sosial Penyandang Disabilitas, Ani Martina bersama Tenaga Ahli Menteri Sosial, Imam Kurniawan menerima audiensi dari Kelompok Kerja Penghormatan, Perlindungan, Pemenuhan, Penegakan, dan Pemajuan Hak Asasi Manusia (Pokja P5HAM) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia dengan pembahasan Peta Jalan P5HAM di Ruang Rapat lantai 5 Kementerian Sosial RI.
05/03/2024
Fotografer
Imam Wahyudi
Editor
Intan Qonita N
Penerjemah
Intan Qonita N