Presiden Joko Widodo menyambangi masyarakat Serang di Pasar Baros, Kecamatan Baros, Kabupaten Serang, Jumat (17/06). Didampingi Menteri Sosial Tri Rismaharini, Presiden hadir untuk menyerahkan sejumlah bantuan sosial bagi penerima manfaat Program Keluarga Harapan (PKH), Bantuan Langsung Tunai (BLT) Minyak Goreng, bantuan ATENSI, Bantuan Modal Kerja (BMK) kepada penerima manfaat.

Selengkapnya dalam video berikut.

#MandiriSejahtera #PKH #ProgramSembako #BLTMinyakGoreng