[Update] Penanganan Dampak Bencana Banjir Kalimantan Selatan.
Sejak terjadinya banjir pada tanggal 9 Januari 2020 di sejumlah wilayah di Kalimantan Selatan, Kementerian Sosial RI terus berkoordinasi dengan Dinas Sosial dan Taruna Siaga Bencana (Tagana) wilayah setempat untuk melakukan penanganan dan memberikan layanan dapur umum serta mengirimkan bantuan logistik.
Menteri Sosial RI Tri Rismaharini langsung menginstruksikan kepada segenap jajaran Kemensos untuk terjun langsung, sekaligus membawa bantuan ke lokasi bencana banjir yang melanda Kalimantan Selatan.
Desainer: Aryokta