MALANG (11 April 2021) - Menteri Sosial Tri Rismaharini merespon cepat bencana gempa yang melanda kawasan Malang dan sekitarnya. Bencana yang terjadi pada Sabtu siang kemarin, direspon Mensos dengan meluncur ke Kabupaten Lumajang Provinsi Jawa Timur. Bagai tak kenal lelah, langkah Mensos ...
MALANG (11 April 2021) - Mendampingi Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Muhadjir Effendy, Menteri Sosial Tri Rismaharini menemui para penyintas gempa di kawasan Kabupaten Malang dan Kabupaten Lumajang. Salah satu titik kunjungan Mensos adalah di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Malan...
BIMA (10 April 2021) - Kementerian Sosial RI melalui Unit Pelaksana Teknis (UPT) Balai Disabilitas Mahatmiya Bali dan Balai Besar Disabilitas Prof. Dr. Soeharso di Surakarta merespon korban banjir di Kab Bima, Nusa Tenggara Barat (NTB).Tim Respon Kasus Balai Mahatmiya Bali dipimpin Kepala Layanan Re...
JAKARTA (10 April 2021) – Kementerian Sosial RI melalui Unit Pelaksana Teknis (UPT) Balai Residen Galih Pakuan Bogor melakukan tanggap kasus fenomena Anak Punk di Kota dan Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat.Kegiatan ini merespon laporan dari masyarakat terkait keberadaan komunitas Anak Punk yang berk...
Kabupaten Sumba Barat Daya (8 April 2021) - Untuk memastikan bantuan tersalurkan kepada warga terdampak banjir bandang di Nusa Tenggara Timur (NTT), Menteri Sosial Tri Rismaharini tak kenal lelah kembali kunjungi dua lokasi di NTT.Dua lokasi tersebut yakni pos pengungsian di Waipare, Kecamatan Kanga...
MAUMERE (8 April 2021) - Bertolak menuju Maumere ibu kota Kabupaten Sikka, Menteri Sosial Tri Rismaharini telah mendarat mulus di Bandara Fransiscus Xaverius Seda, di Provinsi Nusa Tenggara Timur, pagi ini. Selanjutnya, Mensos dan rombongan langsung menuju Kecamatan Larantuka, Kabupaten Flores Timur...
JAKARTA (7 April 2021) - Dampak dari Siklon Tropis Seroja telah mengakibatkan kerusakan berat dan kerugian material maupun immaterial yang luar biasa bagi masyarakat di sekitar Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) dan Nusa Tenggara Barat (NTB). Kemensos mengajak dunia usaha dan elemen masyarakat bahu ...
ADONARA (6 April 2021) - Tantangan alam, tidak menjadi kendala bagi Menteri Sosial Tri Rismaharini untuk menjangkau lokasi sulit yang terdampak bencana. Terbang dengan pesawat kapasitas terbatas dari Bandara Sultan Muhamad Salahuddin di Bima, Mensos sudah mendarat di Bandara Gewayantana Larantuka, K...
ADONARA (6 April 2021) - Amukan Siklon Tropis Seroja mengakibatkan kerusakan berat baik fasilitas umum maupun rumah warga Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), tidak terkecuali di Kabupaten Flores Timur. Untuk menembus desa-desa terisolir yang aksesnya terputus akibat bencana, Menteri Sosial Tri R...
LEMBATA (5 APRIL 2021) - Kementerian Sosial memastikan kebutuhan mendasar masyarakat terdampak bencana banjir bandang dan longsor di Kabupaten Flores Timur dan Kabupaten Lembata, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), tercukupi. Untuk memenuhi kebutuhan mendasar dan meringkan beban para penyintas, ...
JAKARTA (5 April 2021) – Kementerian Sosial terus berupaya memberikan layanan terbaik dengan mengoptimalkan pelaksanaan penyelenggaraan program kesejahteraan sosial salah satunya melalui program pemberdayaan sosial. “Sesuai arahan Menteri Sosial bahwa yang menjadi utama dalam kesuksesan progr...
BIMA (5 April 2021) - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menginstruksikan jajarannya untuk segera menangani banjir bandang, dan tanah longsor di Nusa Tenggara Timur (NTT) dan Nusa Tenggara Barat (NTB). Merespon cepat arahan Presiden. Menteri Sosial Tri Rismaharini mendarat di lokasi bencana, hari in...
JAKARTA (4 APRIL 2021) – Kementerian Sosial RI telah mengirimkan bantuan logistik, berupa permakanan, perlengkapan keluarga, peralatan evakuasi, serta peralatan sandang dengan total Rp 1.114.702.685.Bantuan tersebut diberikan bagi para korban banjir bandang di Kabupaten Bima, Provinsi Nusa Teng...
MAGETAN (2 April 2021) - Bencana banjir di Kabupaten Magetan pertengahan Maret silam, menimbulkan kerusakan sarana umum, termasuk putusnya tiga jembatan. Menteri Sosial Tri Rismaharini hadir di lokasi jembatan putus dan korban terdampak banjir di Desa Ngunut, Kecamatan Kawedanan, Magetan.Mensos dan ...
JAKARTA (2 April 2021) - Pemerintah melalui Kementerian Sosial menyalurkan Bantuan Sosial Tunai (BST) sampai April 2021. Meski demikian, bantuan untuk masyarakat terdampak pandemi dalam bentuk berbeda tetap berlanjut, baik melalui pemerintah pusat maupun provisi dan kabupaten/kota.Di antara ban...
PANGANDARAN (1 April 2021) - Peringatan Hari Ulang Tahun ke -17 Taruna Siaga Bencana (Tagana) di Pangandaran, punya arti khusus. Selain menjadi lokasi wisata, di kawasan pantai ini juga menjadi ajang Tagana menjalani pelatihan penyelamatan di air. Tambah "menu" latihan penyelamatan korban bencan...
PATI (1 April 2021) - Kementerian Sosial RI melalui balai Rehabilitasi Sosial berupaya memberikan layanan sosial yang optimal bagi para penyandang disabilitas mental agar bisa produktif, mandiri dan sejahtera. “100 Penerima Manfaat (PM) Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ). Ini amanah...
KARAWANG (1 April 2021) - Menerima bantuan tidak selamanya menyenangkan. Bagi beberapa orang, menjadi penerima justru dianggap sebagai hal yang tidak perlu dilanggengkan. Bahkan kalau bisa "naik status" menjadi sang pemberi. Hal ini berlaku bagi salah satu Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program Kel...
JAKARTA (1 April 2021) – Menteri Sosial Tri Rismaharini memerintahkan merespon cepat kasus atau outreach terhadap penyandang disabilitas fisik yang membutuhkan penanganan kesehatan, usai terjadi kecelakaan kerja.Kementerian Sosial (Kemensos) melalui BRSPDF “Budi Perkasa” di Palembang memberikan laya...
PANGANDARAN (31 Maret 2021) - Menteri Sosial Tri Rismaharini mengapresiasi peran dan pengabdian Taruna Siaga Bencana (Tagana) dalam membantu penanganan bencana. Mensos menyebut, Tagana adalah kekuatan berbasis masyarakat yang merupakan bentuk kearifan lokal yang terbukti tangguh dan berdedikas...
1901 - 1920 of ( 2561 ) records