DEPOK (24 Juli 2020) - Kementerian Sosial terus berupaya untuk menguatkan Pilar-Pilar Sosial salah satunya dengan menyelenggarakan Restorasi Sosial dalam Penanganan Pandemi COVID-19 yang dilaksanakan di Hotel Savero, Depok.Kegiatan yang diikuti oleh 100 peserta terdiri dari pilar-pilar sosial Kota ...
JAKARTA (22 Juli 2020) - Menteri Sosial RI, Juliari P. Batubara menerima Piagam Penghargaan atas "Komitmen dalam Penyelenggaraan Perlindungan Anak dan Melaporkan Capaian Berbasis Sistem Informasi Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan (SIMEP)" dalam acara Anugerah KPAI Tahun 2020 di REDTOP Hotel & Conve...
DONGGALA (22 Juli 2020) - Sebanyak 88 warga Kabupaten Donggala penyandang disabilitas menerima bantuan dari Pemerintah. Bantuan berupa sembako itu bersumber dari Kementerian Sosial melalui Balai Rehabilitas Sosial Penyandang Disabilitas Intelektual "Nipotowe" Palu yang diserahkan kepada Pemkab Dongg...
BENGKULU (22 Juli 2020) - Balai Mental “Dharma Guna” Bengkulu merupakan Unit Pelaksana Teknis Kementerian Sosial yang melaksanakan rehabilitasi sosial bagi Penyandang Disabilitas Mental. Dengan menerapkan tatanan New Normal, Balai kembali melaksanakan penerimaan Penerima Manfaat (PM) setelah cukup l...
LUBUKLINGGAU (21 Juli 2020) - Anak jalanan merupakan anak yang menghabiskan sebagian besar waktunya untuk mencari nafkah dan atau beraktivitas di jalanan maupun tempat-tempat umum. Melepaskan anak-anak marjinal dari kehidupan jalanan merupakan suatu tugas yang tidak mudah. Berbagai faktor kerap meng...
PURBALINGGA (21 Juli 2020) - Balai Besar “Kartini” sebagai Unit Pelaksana Tehnis (UPT) Kementerian Sosial di Temanggung terus berupaya memberikan pelayanan kepada Penyandang Disabilitas Intelektual (PDI) di era adaptasi kebiasaan baru melalui kegiatan respon kasus. Kegiatan Respon Kasus kali ini dil...
JAKARTA (21 Juli 2020) - Menteri Sosial, Juliari P Batubara membuka Rapat koordinasi Percepatan Pelaksanaan Anggaran Tahun 2020 Kemensos RI, di Hotel JS Luwansa, Jakarta. “Saat ini kita masih yang tertinggi, kita harapkan sesuai perintah presiden di enam bulan kedepan bisa menjadi penyerap ang...
JAKARTA (22 Juli 2020) - Menteri Sosial RI Juliari P. Batubara menjadi Narasumber pada Rapat Koordinasi Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK). Rapat Koordinasi dilaksanakan melalui teleconference. Kegiatan mengambil tema "Peran Aktif TKSK di Era New Normal serta Peluang dan Tan...
JAKARTA (23 Juli 2020) - Direktur Jenderal Pemberdayaan Sosial Edi Suharto, membuka secara resmi kegiatan Penyusunan Rencana Strategis (Renstra) Direktorat Jenderal Pemberdayaan Sosial Tahun 2020 - 2024. Tujuan kegiatan ini adalah untuk menyusun visi, misi, tujuan, strategi, kebijakan, program,...
JAKARTA (21 Juli 2020) – Direktur Jenderal Penanganan Fakir Miskin (Dirjen PFM), Asep Sasa Purnama dalam acara Penyampaian Laporan Pelaksanaan Program dan Realisasi Anggaran masing-masing UKE I pada Kegiatan Rapat Koordinasi Evaluasi Semester I & Percepatan Pelaksanaan Anggaran Tahun 2020, menyataka...
JAKARTA (21 Juli 2020) - Direktur Jenderal Rehabilitasi Sosial Kementerian Sosial RI, Harry Hikmat melaporkan evaluasi program Rehabilitasi Sosial Kepada Menteri Sosial, Juliari P. Batubara pada Rapat Koordinasi Evaluasi Tengah Tahun (Semester 1) dan Percepatan Pelaksanaan Anggaran Tahun 2020 yang d...
JAKARTA (22 Juli 2020) - Pemerintah melalui Kementerian Sosial memastikan Ibu Hamil (Bumil) dan Anak Usia Dini (AUD) tercukupi asupan gizinya melalui bantuan sosial (bansos) Program Keluarga Harapan (PKH) untuk mencegah terjadinya bayi dan balita stunting."Pada masa pandemi COVID-19, daya beli masya...
JAKARTA (20 Juli 2020) - Kementerian Sosial melalui Badan Pendidikan Penelitian dan Penyuluhan Sosial (BP3S), menyelenggarakan Lomba Film Pendek bertajuk "New Normal Versiku" yang sudah digelar mulai tanggal 8 Juni hingga 17 Juli 2020. Menurut Kepala BP3S Syahabuddin, lomba ini dapat menja...
JAKARTA (21 Juli 2020) – Menteri Sosial, Juliari P Batubara menyatakan anggaran Kementerian Sosial naik menjadi dua kali lipat karena mendapatkan tugas khusus dalam penanganan masa pandemi COVID-19. “Di awal tahun masih 62,8 triliun sementara hari ini sudah naik 2 kali lipat menjadi 124 triliun kare...
JAKARTA (21 Juli 2020) – Direktur Jenderal Pemberdayaan Sosial Edi Suharto menjadi salah satu narasumber dalam kegiatan Rapat Koordinasi Evaluasi Tengah Tahun (Semester I) & Percepatan Pelaksanaan Anggaran Tahun 2020 di JS Luwansa Hotel & Convention Center, Jakarta. Dirjen Pember...
BOGOR (20 Juli 2020) – Menteri Sosial RI Juliari P. Batubara membuka secara resmi kegiatan Temu Karya Nasional (TKN) VIII Karang Taruna Tahun 2020. Tanpa mengurangi komitmen, perhatian, dan dukungan bagi Karang Taruna, disela kesibukannya, Juliari P. Batubara menyempatkan diri untuk memberik...
BEKASI (21 Juli 2020) - Kementerian Sosial terus mendorong upaya penanganan Pandemi COVID-19, salah satunya dengan melibatkan pilar-pilar sosial. Adanya kerjasama, partisipasi sosial, kepedulian, dan kewaspadaan sangat diperlukan di era New Normal untuk mencegah penyebaran COVID-19. Terkai...
JAKARTA (21 Juli 2020) - Kementerian Sosial terus menyisir warga yang belum mendapatkan Bantuan Sosial Sembako baik dari pemerintah pusat maupun daerah.Hari ini, Bantuan Sosial Sembako Kemensos Hadir menyentuh warga Cipinang Besar Utara, Jakarta Timur yang terdampak COVID-19.Sebanyak 1.307 pa...
JAKARTA (19 Juli 2020) - Penasihat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kementerian Sosial RI, Grace Batubara mengapresiasi kegiatan Lomba Foto Keluarga & Lomba Video Anak dengan Disabilitas Intelektual dalam rangka Hari Anak Nasional (HAN) Tahun 2020. Dirinya menilai kegiatan ini mengandung makna strategi...
MUARO BUNGO (18 Juli 2020) - Kementerian Sosial melalui Balai Anak "Alyatama" di Jambi kembali hadir dengan kegiatan Pekerja Sosial Masuk Sekolah yang kali ini diadakan di Kabupaten Muaro Bungo. Kegiatan ini dilaksanakan di Madrasah Tsanawiyah Pondok Pesantren Qira'atul Qur'an Kabupaten Bungo dan di...
2201 - 2220 of ( 3578 ) records